**Setiap orang pasti pernah terluka karena tindakan atau sikap seseorang. Tapi tidak sedikit dari mereka tidak pintar untuk menyembunyikan rasa sakit dibalik setiap senyumannya. Kisah inilah yang kemudian diangkat oleh Anji (Erdian Aji Prihartanto) penyanyi asal Jakarta tersebut ke dalam single terbarunya yang berjudul "Dia".
Tentang (About)
Judul lagu: Dia
Penyanyi : Erdian Aji Prihartanto
Pencipta : Anji
Album : Single pop 2016
Kategori : Pop Indonesia
Lirik Lagu (Lyrics)
Di suatu hari tanpa sengaja kita bertemu
Aku yang pernah terluka
Sembali mengenal cinta
Hati ini kembali temukan
Senyum yang hilang
Semua itu karena dia
Oh Tuhan ku cinta dia
Ku sayang dia, rindu dia, inginkan dia
Utuhkanlah rasa cinta di hatiku
Hanya padanya, untuk dia
Syudududududu....
***Musik***
Jauh waktu berjalan
kita lalui bersama
Betapa di setiap hari
Ku jatuh cinta padanya
Dicintai oleh dia
Ku merasa sempurna
Semua itu karena dia
Oh Tuhan ku cinta dia
Ku sayang dia, rindu dia, inginkan dia
Utuhkanlah rasa cinta di hatiku
Hanya padanya, untuk dia
Oh Tuhan ku cinta dia
Ku sayang dia, rindu dia, inginkan dia
Utuhkanlah rasa cinta di hatiku
Hanya padanya, untuk dia
Hanya padanya, untuk dia

0 comments:
Post a Comment